Harmoni antara manusia dan alam

(Peradaban dan Filsafat)

30-11-2022 | The Academy of Contemporary China and World Studies

Harmoni antara manusia dan alam

"Harmoni antara manusia dan alam" adalah pandangan dunia dan cara berpikir yang percaya bahwa langit, bumi dan manusia terhubung. Mencius percaya bahwa seseorang dapat memahami sifat manusia dan alam melalui refleksi dan introspeksi, dan bahwa pikiran, sifat manusia dan alam disatukan; Laozi menganjurkan bahwa "manusia mengikuti bumi, bumi mengikuti surga, surga mengikuti Tao, dan Tao mengikuti alam". Mereka semua menekankan hubungan yang harmonis dan terpadu antara masyarakat manusia dan alam, yaitu, integritas dan hubungan internal antara langit dan bumi dan manusia, menyoroti signifikansi mendasar alam bagi manusia, dan menunjukkan upaya orang mencari dasar kehidupan,ketertiban dan nilai dalam perhubungannya dengan alam semesta. Sebagai bagian penting dari pemikiran budaya "harmoni" Tiongkok, konsep "harmoni antara manusia dan alam" memiliki konotasi dan signifikansi yang unik dalam budaya tradisional Tionghoa yang unggul.

Sejak Kongres Nasional Partai Komunis Tiongkok ke-18, Xi Jinping telah berulang kali berbicara tentang pengejaran luhur dan kebijaksanaan ekologis bangsa Tionghoa tentang "harmoni antara manusia dan alam". Pada Januari 2017, Xi Jinping menunjukkan dalam pidatonya di markas besar PBB di Jenewa bahwa manusia dan alam hidup bersama, dan merusak alam pada akhirnya akan merugikan umat manusia. Kita harus mengikuti konsep kesatuan manusia dan alam, dan mencari jalan pembangunan berkelanjutan.

天人合一

“天人合一”是一种认为天地人相通的世界观和思维方式。孟子认为,通过心得反思可以知性、知天,心、性和天之间是统一的;老子主张,“人法地,地法天,天法道,道法自然”。他们都强调人类社会与自然世界之间的协调统一关系,即天地和人之间的整体性和内在联系,突出了天对于人的根本意义,表现了人在与天的联系中寻求生命、秩序与价值基础的努力。“天人合一”理念作为中国“和”文化思想的重要组成部分,在中华优秀传统文化中具有独特的内涵与意义。

中共十八大以来,习近平多次谈及中华民族“天人合一”的崇高追求和生态智慧。2017年1月,习近平在联合国日内瓦总部的演讲中指出,人与自然共生共存,伤害自然最终将伤及人类。我们应该遵循天人合一、道法自然的理念,寻求永续发展之路。