Modernisasi Sistem Pemerintahan dan Kapabilitas Pemerintahan Negara

(Edisi Spesial HUT 100 Tahun Berdirinya Partai Komunis Tiongkok)

18-07-2022 | The Academy of Contemporary China and World Studies

Modernisasi Sistem Pemerintahan dan Kapabilitas Pemerintahan Negara

Sidang Pleno Ke-3 Komite Sentral ke-18 yang diselengga- rakan pada tanggal 9 sampai tanggal 12 bulan November tahun 2013 mengemukakan bahwa tujuan menyeluruh untuk memper- dalam reformasi secara komprehensif adalah menyempurnakan dan mengembangkan sistem sosialisme dengan karakteristik Tiongkok dan untuk mendorong modernisasi sistem pemerin- tahan dan kapasitas pemerintahan negara.

Sistem pemerintahan dan kapasitas pemerintahan negara secara terpusat memperlihatkan sistem dan kapasitas pelak- sanaan sistem suatu negara. Bagi Tiongkok, sistem tata kelola pemerintahan negara adalah sistem untuk mengelola negara di bawah kepemimpinan PKT, termasuk mekanisme, kelem- bagaan, undang-undang dan peraturan di berbagai bidang seperti ekonomi, politik, budaya, sosial, peradaban ekologis dan pembangunan partai, yaitu serangkaian sistem negara yang saling terkait dan terkoordinasi; kapasitas pemerintahan negara adalah kapasitas dalam menggunakan sistem negara untuk mengelola urusan di berbagai aspek sosial, termasuk reformasi, pembangunan, stabilitas, urusan internal, urusan luar negeri, pertahanan nasional, pengelolaan partai, pengelolaan negara, pengelolaan tentara dls.

Pada bulan Oktober 2019, Sidang Paripurna Keempat Komite Sentral ke-19 Partai Komunis Tiongkok membahas dan mengadopsi “Keputusan Komite Sentral Partai Komunis Tiongkok tentang Beberapa Masalah Utama Mengenai Penegakan dan Peningkatan Sistem Sosialisme dengan Karakteristik Tiongkok, dan Mendorong Modernisasi Sistem Pemerintahan dan Kapasitas Pemerintahan Nasional”, yang secara jelas mengedepankan tujuan keseluruhan memegang dan meningkatkan sistem sosialis dengan karakteristik Tiongkok dan memajukan modernisasi sistem pemerintahan dan kapa- sitas pemerintahan negara pada HUT ke-100 berdirinya Partai Komunis Tiongkok, hasil yang signifikan untuk mewujudkan sistem di berbagai bidang menjadi lebih matang dan stabil; pada tahun 2035, sistem di berbagai bidang menjadi lebih sumpurna, dan modernisasi sistem pemerintahan dan kapasitas pemerin- tahan negara pada dasarnya terwujud; pada HUT ke-100 berdi- rinya Tiongkok Baru, modernisasi sistem pemerintahan dan kapasitas pemerintahan negara akan sepenuhnya terwujud, membuat sistem sosialis dengan karakteristik Tiongkok lebih terkonsolidasi dan didemonstrasikan sepenuhnya.

Sistem nasional dan sistem pemerintahan nasional mana yang dipilih suatu negara ditentukan oleh sejarah, budaya, sifat sosial, dan tingkat perkembangan ekonomi negara. Sistem sosialisme dengan karakteristik Tionghkok dan sistem pemerin- tahan negara Tiongkok tidak jatuh dari langit, tetapi tumbuh di tanah sosial Tiongkok. Mereka dibentuk melalui praktik revolusi, pembangunan, dan reformasi jangka panjang, adalah produk dari menggabungkan prinsip-prinsip dasar Marxisme dengan realitas spesifik Tiongkok, dan hasil dari integrasi inovasi teor- etis, inovasi praktis, dan inovasi sistem, memadatkan kebijaksa- naan Partai Komunis Tiongkok dan rakyat Tiongkok , sehingga memiliki logika historis, logika teoretis, dan logika praktis yang mendalam. Selama 70 tahun terakhir sejak berdirinya Tiongkok Baru, mengapa bangsa Tionghoa dapat melakukan lompatan besar dari berdiri, ke menjadi kaya, sampai menjadi kuat? Alasan yang paling mendasar adalah karena Partai Komunis Tiongkok telah memimpin rakyat untuk membangun dan meningkatkan sistem sosialisme dengan karakteristik Tiongkok, dan membentuk serta mengembangkan kepemimpinan Partai Komunis Tiongkok dan sistem di berbagai bidang termasuk ekonomi, politik, budaya, sosial, peradaban ekologi, militer, dan diplomatis, dan terus memperkuat dan meningkatkan pemerin- tahan negara.

国家治理体系和治理能力现代化

2013年11月召开的中共十八届三中全会提出,全面深化改革的总目标是完善和发展中国特色社会主义制度,推进国家治理体系和治理能力现代化。

国家治理体系和治理能力是一个国家的制度和制度执行能力的集中体现。国家治理体系是在党领导下管理国家的制度体系,包括经济、政治、文化、社会、生态文明和党的建设等各领域体制机制、法律法规安排,也就是一整套紧密相连、相互协调的国家制度。国家治理能力是运用国家制度管理社会各方面事务的能力,包括改革发展稳定、内政外交国防、治党治国治军等各个方面。

2019年10月,中共十九届四中全会审议通过了《中共中央关于坚持和完善中国特色社会主义制度、推进国家治理体系和治理能力现代化若干重大问题的决定》,明确提出坚持和完善中国特色社会主义制度,推进国家治理体系和治理能力现代化的总体目标:到中国共产党成立100年时,在各方面制度更加成熟更加定型上取得明显成效;到2035年,各方面制度更加完善,基本实现国家治理体系和治理能力现代化;到新中国成立100年时,全面实现国家治理体系和治理能力现代化,使中国特色社会主义制度更加巩固、优越性充分展现。

一个国家选择什么样的国家制度和国家治理体系,是由这个国家的历史文化、社会性质、经济发展水平决定的。中国特色社会主义制度和国家治理体系不是从天上掉下来的,而是在中国的社会土壤中生长起来的,是经过革命、建设、改革长期实践形成的,是马克思主义基本原理同中国具体实际相结合的产物,是理论创新、实践创新、制度创新相统一的成果,凝结着中国共产党和中国人民的智慧,具有深刻的历史逻辑、理论逻辑、实践逻辑。新中国成立70多年来,中华民族之所以能迎来从站起来、富起来到强起来的伟大飞跃,最根本的是因为中国共产党领导人民建立和完善了中国特色社会主义制度,形成和发展了中国共产党的领导和经济、政治、文化、社会、生态文明、军事、外事等各方面制度,不断加强和完善国家治理。