Melepaskan topi miskin tanpa melepas kebijakan

(Pengentasan Kemiskinan secara Presisi)

11-01-2021 | China.org.cn

Melepaskan topi miskin tanpa melepas kebijakan

Setelah beberapa kabupaten miskin melepas topi miskinnya, fenomena kelonggaran muncul. Ada yang menutup kios, ada yang beristirahat, ada yang mengalihkan fokus mereka, ada yang mengubah saluran, beberapa sekretaris dan bupati ingin pindah jabatan, dan pendapatan sebagian populasi yang telah diangkat dari kemiskinan tidak lagi meningkat atau bahkan turun. Dalam hal ini, Xi Jinping meminta agar setelah kabupaten  miskin melepas topi miskinnya, harus terus menyelesaikan tugas pengentasan kemiskinan dari kaum miskin yang tersisa dan mewujudkan pengentasan kemiskinan stabil; posisi jabatan pemimpin partai dan pemerintah di kabupaten miskin harus tetap stabil, supaya setelah topi miskin dibuang tanggung jawab tak dibuang; kebijakan utama pengentasan kemiskinan harus terus diterapkan supaya setelah topi miskin dibuang kebijakan tak dibuang; tim tugas pengentasan kemiskinan tidak dapat dimundurkan, supaya setelah topi miskin dibuangkan pembantuan tak dibuang; harus mengutamakan pencegahan kemiskinan kembali, supaya setelah topi miskin dibuang pengawasan dan penilaian tak dibuang; dan departemen terkait harus segera mempelajari dan mengemukakan pendapat implementasi.

摘帽不摘政策

一些贫困县摘帽后,出现了松劲懈怠现象,有的撤摊子、歇歇脚,有的转移重心、更换频道,有的书记、县长希望动一动,一些已脱贫的群众收入不再增加甚至下降。对此,习近平要求,贫困县摘帽后,要继续完成剩余贫困人口脱贫任务,实现已脱贫人口的稳定脱贫;贫困县党政正职要保持稳定,做到摘帽不摘责任;脱贫攻坚主要政策要继续执行,做到摘帽不摘政策;扶贫工作队不能撤,做到摘帽不摘帮扶;要把防止返贫放在重要位置,做到摘帽不摘监管;有关部门要抓紧研究提出落实意见。