Halaman Utama> Diplomasi pada Era Baru

Konferensi Internet Dunia

(Diplomasi pada Era Baru)

20-01-2020 | China.org.cn

Konferensi Internet Dunia

Konferensi Internet Dunia adalah acara Internet tingkat dunia yang diprakarsai oleh Tiongkok dan diadakan setiap tahun di Wuzhen, Provinsi Zhejiang, yang bertujuan untuk mempromosikan dunia membangun Komunitas Senasib Dunia Maya, membangun platform internasional untuk interkoneksi antara Tiongkok dan dunia, serta membangun platform bagi Internet untuk berbagi hasil dan mengelola bersama, supaya berbagai negara dapat mencari konsensus dalam perselisihan, mencapai kerja sama dalam konsensus, dan menciptakan situasi saling menguntungkan dalam kerja sama.Konferensi Internet Dunia mengundang para pemimpin politik dari berb- agai negara dan wilayah, kepala organisasi internasional, tokoh terkemuka di perusahaan Internet, pakar, dan akademisi untuk berpar- tisipasi. Konferensi pertama diadakan pada bulan November tahun 2014. Hingga akhir tahun 2017, Konferensi Internet Dunia telah berhasil diselenggarakan empat kali.Setiap tahun, Presiden Xi Jinping memberi selamat atas diselenggarakannya konferensi dalam bentuk berpartisipasi sendiri atau surat dan ucapan selamat. Tiongkok secara konsisten menekankan bahwa perkembangan Internet tidak ada perbatasan negara, dan untuk penggunaan yang baik, perkembangan yang baik, dan tata kelola Internet yang baik, kita harus memperdalam kerja sama internasional di dunia maya dan membangun Komunitas senasib dunia maya di bawah premis meng-hormati kedaulatan dunia maya.

世界互联网大会

世界互联网大会是由中国倡导并每年在浙江省乌镇举办的世界性互联网盛会, 旨在推动全球构建网络空间命运共同体, 搭建中国与世界互联互通的国际平台和国际互联网共享共治的平台,让各国在争议中求共识、在共识中谋合作、在合作中创共赢。世界互联网大会邀请各国和地区政要、国际组织负责人、互联网企业领军人物、专家学者等多方参与。第一届大会于2014年11月举办。截至2018年年底,世界互联网大会已经成功举办五届。每年习近平主席都以亲自出席或致贺辞贺信的形式,对大会的召开表示祝贺。中国一贯强调,互联网发展是无国界、无边界的,利用好、发展好、治理好互联网,必须在尊重网络主权的前提下,深化网络空间国际合作,携手构建网络空间命运共同体。