Halaman Utama> Semangat Tiongkok

Semangat Xibaipo

(Semangat Tiongkok)

02-04-2017 | China.org.cn

Semangat Xibaipo

Xibaipo adalah salah satu kelurahan biasa di Provinsi Hebei, Tiongkok utara. Dalam kurun waktu dari Mei 1948 hingga Maret 1946, Xibaipo menjadi komando tertinggi Tentara Pembebasan Rakyat Tiongkok yang dipimpin Partai Komunis Tiongkok (PKT). Ini adalah basis revolusi terakhir sebelum PKT mendirikan Republik Rakyat Tiongkok setelah mencapai kemenangan di seluruh negeri. Pada saat transisi sejarah yang sangat istimewa, terciptalah semangat Xibaipo. Semangat Xibaopo justru dikemukakan oleh Mao Zedong dalam Sidang Pleno ke-2 Komite Sentral ke-7 PKT, semangat ini melibatkan : rendah hati dan berhati-hati; berani berjuang dan berani menang;mengandalkan rakyat dan bersatu padu.

西柏坡精神

西柏坡原是中国河北省一个普通的小山村。但在1948年5月至1949年3月间,这里成为了当时中国革命的领导中心,成为人民解放军的最高统帅部。从这里,中国共产党走出深山,走向全国胜利,完成了中华人民共和国的创建。正是在这样一个特殊而又重要的历史转折时期,中国共产党形成了西柏坡精神。这一精神是毛泽东在西柏坡召开的中共七届二中全会上提出的,主要内涵是:谦虚谨慎、艰苦奋斗;敢于斗争、敢于胜利;依靠群众、团结统一。