Industri Baru Strategis
Apa yang disebut industri baru strategis ialah industri yang mempunyai potensi pasar yang besar, kemampuan penarikan yang kuat, peluang pekerjaan yang luas dan manfaat komprehensif yang baik, misalnya hemat energi, pelestarian lingkungan, teknologi informasi generasi baru, manufaktur perlengkapan canggih, sirkuit terpadu, internet of things, manufaktur maju, energy baru, telekomunikasi bergerak generasi baru dan data besar. Tiongkok akan menyesuaikan diri dengan perubahan baru struktur persaingan industri, mempercepat perkembangan industri tersebut, membentuk rantai nilai inovasi “teknologi inti-produk strategis-terapan proyek dan skala”, memperluas ruang perkembangan industri, menciptakan keunggulan baru dalam persaingan.
战略性新兴产业
所谓战略性新兴产业,就是那些潜在市场大、带动能力强、吸收就业多、综合效益好的产业,比如节能环保、新一代信息技术、高端装备制造、集成电路、物联网、先进制造、新能源、新一代移动通信、大数据等。中国将适应产业竞争格局新变化,加快培育这些产业发展,构建“核心技术—战略产品—工程与规模应用”的创新价值链,拓展产业发展空间,培育市场竞争新优势。